Beranda / Berita / Berkilaunya Malam Kota Bandung dengan Binatang Raksasa yang Bercahaya

Berkilaunya Malam Kota Bandung dengan Binatang Raksasa yang Bercahaya

Malam-Kota-Bandung-Dihiasi-Binatang-Raksasa-yang-BercahayaserambiMINANG.com- Serombongan kendaraan berbentuk binatang melintasi jalan protokol Bandung menjadikan malam semarak dan heboh. Kendaraan berbentuk binatang ini merupakan hasil kreasi dari peserta Bandung Internasional Light Festifal (BILF).

Sekitar 70 kendaraan hias berbentuk binatang berjalan beriringan di jalan protokol kota Bandung dimulai dari Jalan Dionegoro dan berakhir di Jalan Asia Afrika.

Festifal kendaraan berbentuk binatang ini menjadi puncak HUT Kota Bandung yang ke-205. Kreatifitas dinas-dinas Kota Bandung yang menjadi peserta festifal ini dituangkan kedalam bentuk kendaraan yang menyerupai binatang dan berhiaskan lampu LED.

Baca :   Haha, Sekarang Masi Zaman Ya Cari-Cari Harta Karun?

Festifal ini diharapkan bisa meningkatkan jumlah wisatawan yang berkunjung ke Kota Bandung, baik domestik maupun mancanegara.

“Ke depan festival ini ditujukan untuk menarik wisatawan mancanegara.  Nantinya bisa diikuti peserta dari luar negeri juga. Intinya kita ingin menarik jumlah wisatawan asing,” ucap Kepala bidang Promosi Disbudpar Kota Bandung Kania Dewi seperti dilansir detik (9/11/2015).

Lihat Juga

Tentang han

Sedang BELAJAR.... dan terus BELAJAR

Lihat Juga

Perempuan Bandung Tolak RUU P-KS

Foto: Gerakan Perempuan Bandung Tolak RUU Penghapusan Seksual (GPP Bandung) SerambiMinang.com – Perempuan bandung berdiri …

Tinggalkan Balasan

Berkilaunya Malam Kota Bandung dengan Binatang Raksasa yang Bercahaya - Serambi Minang