Beranda / Berita (Halaman 2)

Berita

MUSLIMAH BERGERAK, DUKUNG RUU P-KS TAK LAGI DIBAHAS DPR

‘Dukung, Dukung, Dukung DPR, Jangan Lagi Bahas RUU P-KS’, kurang lebih begitulah yel-yel yang dinyanyikan oleh peserta aksi Muslimah Bergerak Minggu pagi (29/9) di area Car Free Day (SFD). Aksi yang diinisiasi oleh Komunitas Solidaritas Peduli Jilbab (SPJ) ini ditandai dengan kostum berwarna ungu. Selain SPJ, komunitas #IndonesiaTanpaJIL, Aliansi Cerahkan …

Selengkapnya »

ACN: “Hentikan Pembahasan RUU P-KS”

serambiminang.com – “DPR harus menghentikan pembahasan RUU P-KS selamanya.Jangan ada lagi RUU yang menihilkan Pancasila dan norma-norma yang berlaku di Indonesia” pungkas Rey Armero selaku perwakilan Aliansi Cerahkan Negeri (ACN) Aksi yang bertemakan “Ungukan Jakarta” tersebut melibatkan ratusan peserta, memakai kostum  bernuansa ungu, berjalan membawa atribut seperti bendera dan poster …

Selengkapnya »

Perempuan Bandung Tolak RUU P-KS

Foto: Gerakan Perempuan Bandung Tolak RUU Penghapusan Seksual (GPP Bandung) SerambiMinang.com – Perempuan bandung berdiri mematung dengan lakban menyilang dimulut tolak RUU P-KS. Sikap protes dengan bungkam tersebut dilaksanakan disepanjang car free day (CFD) jalan dago ahad 7 juli 2019. Aksi teatrikal tolak RUU P-KS ini diselenggarakan oleh aliansi gerakan …

Selengkapnya »

4 Orang Mahasiwa UNP Ini Olah Kulit Kakao Jadi Minuman Praktis dan Ekonomis

serambiminang.com – 4 Orang Mahasiswa Universitas Negeri Padang (UNP) mengolah kulit kakao menjadi minuman praktis dan ekonomis. Mereka diantaranya Febri Yuliani  (Kimia 2016), Ernarisa Fitri (Kimia 2017), Zilzila Ulmi Davega (Kimia 2017) dan Annisa Yulindra (PGSD 2016). Berdasarkan rilis yang diterima melalui sosial media, Kamis (4/7), Pengolahan dan pemasaran kulit …

Selengkapnya »

Tolak RUU PKS, Gerakan Peduli Perempuan: Suara Kami Dibungkam

SerambiMinang- Berdiri mematung di sepanjang area cfd dago, para perempuan dari aliansi gerakan peduli perempuan bandung dengan lakban menyilang dimulut, memprotes ruu p-ks “suara kami di bungkam” Aksi teatrikal dari Gerakan Peduli Perempuan (GPP) pada hari Minggu (28/04/2019) menolak Rancangan Undang Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) Mereka membawa poster …

Selengkapnya »

Dominasi Mahasiswa Dari Fakultas di BEM UNP

serambiminang.com – Pewarisan kepemimpinan adalah sebuah keniscayaan dalam sebuah organisasi di lembaga eksekutif, terkususnya di lembaga Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Negeri Padang (BEM UNP). Organisasi periodik ini hanya memungkinkan untuk memimpin selama satu tahun masa jabatan, sehingga kemungkinan untuk memimpin dalam rentang waktu yang lama itu mustahil untuk dilakukan tanpa …

Selengkapnya »

MTQ ke-46 Tingkat Kabupaten Pasaman Resmi Digelar

Gubernur Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) diwakili Asisten II Bidang Ekonomi Pembangunan, Beny Warlis, membuka secara resmi MTQ ke 46 tingkat Kabupaten Pasaman di Kecamatan Dua Koto, Senin 5 November 2018. Sebanyak 13 cabang lomba dipertandingkan pada gelaran MTQ tahun ini, diantaranya, Qiraat sabah, tahfidz 1 dan 5 juz tilawah, tahfidz …

Selengkapnya »

BEM UNP dalam Aksi Sumbar Bela Pertamina

serambiminang.com – BEM UNP Bersama beberapa kampus lainnya yang tergabung dalam Aliansi BEM Se-Sesumatera Barat menggelar Aksi Bela Pertamina pada hari ini di tiga titik SPBU kota Padang (25/7). Yaitu di SPBU Jati, SPBU Khatib, dan SPBU depan DPRD Sumbar. Aksi ini digagas oleh mahasiswa Se-Sumatera Barat setelah dikeluarkannya dan …

Selengkapnya »

Forum Perempuan BEM Sumatera Barat Gelar Aksi Keluarga

serambiminang.com – Puluhan Mahasiswi yang tergabung dalam Forum Perempuan Aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Sumatera Barat (FP BEM SB) siang ini akan menggelar aksi keluarga. Aksi akan di adakan dari Pasar Raya menuju Taman Iman Bonjol. Tahapan aksi nanti diantaranya adalah pinta 100 harapan (doa) untuk keluarga Indonesia. Masa aksi akan …

Selengkapnya »
Kategori Berita - Page 2 of 123 - Serambi Minang