Kategori Berita - Page 29 of 123 - Serambi Minang
Beranda / Berita (Halaman 29)

Berita

Ini Kata Polisi Setelah Terbukti Waluyo Masih Hidup

serambiMINANG.com – Polres Gunungkidul mengaku telah melakukan proses identifikasi sesuai dengan prosedur terhadap korban kecelakaan yang dikira Waluyo, setahun yang lalu. Pengakuan keluarga menjadi dasar identifikasi tersebut. “Karena ada pengakuan keluarga, dan kelurahan, dan dari warga juga,” ujar Kasatlantas Polres Gunungkidul AKP Samiyono kepada detikcom, Rabu (3/8/2016). Samiyono menjelaskan bila …

Selengkapnya »

Hong Kong Dihantam Badai Nida

serambiMINANG.com – Badai Nida yang menghantam wilayah Hong Kong pada Selasa, 2 Agustus 2016, memaksa hampir seluruh pusat keuangan tutup, sedangkan angin kencang mengganggu ratusan penerbangan. Siaga banjir diberlakukan di wilayah dataran rendah. Kecepatan angin dalam badai terbesar pertama yang menghantam Hong Kong kali ini mencapai lebih dari 100 kilometer …

Selengkapnya »

Ketika Teriakan “Asal Bukan Ahok” Menggema Dimana-Mana

serambiMINANG.com – Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto resmi menunjuk Wakil Ketua Dewan Pembina Sandiaga Uno sebagai bakal calon gubernur DKI Jakarta yang akan diusung Gerindra untuk bertarung melawan calon petahana Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau biasa disapa Ahok yang diusung tiga partai yakni Hanura, NasDem dan …

Selengkapnya »

Ini Perbedaan Pemimpin dan Bos Kata Jenderal TNI Gatot

serambiMINANG.com – Menurut Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo ada perbedaan besar antara seorang pemimpin dan bos. Dia meminta jadilah sosok seorang pemimpin, bukan jadi bos. “Seorang bos memperkerjakan bawahannya sedangkan pemimpin mengilhami bawahannya. Bos mengandalkan kekuasaannya, pemimpin mengandalkan kemauan baik,” kata Jenderal Gatot di depan para Taruna Akademi TNI …

Selengkapnya »

Tindakan Terorisme di Brasil Berhasil Dipadamkan

serambiMINANG.com – Kepolisian telah mengendalikan situasi di negara bagian Rio Grande do Norte, Brasil menyusul kekerasan selama tiga malam, yang dipicu oleh geng kriminal yang meledakkan bom-bom, membakar puluhan bus dan menembaki gedung-gedung pemerintah. Gelombang kekerasan di Rio Grande do Norte, sekitar 2.500 kilometer sebelah utara Rio de Janeiro tersebut, …

Selengkapnya »

Ulama Saudi Cek Kesiapan Padang Menjadi Tuan Rumah Muktamar Ulama Sedunia, Mahyeldi: Kita Optimis

PADANG – Kota Padang kedatangan tamu penting yang cukup spesial. Seorang ulama yang paling berpengaruh di dunia, Syekh Chalid Alhamudi tiba di Padang, Selasa (1/8). Pemuka agama Islam asal Arab Saudi yang merupakan penasehat badan dakwah internasional itu berkunjung ke Ranah Minang dalam rangka melihat persiapan Kota Padang sebagai kontestan …

Selengkapnya »

Ketika Mahyeldi Jawab Kritikan Dengan Kerja Optimal

serambiMINANG.com – Kritikan yang selama ini dialamatkan kepada Pemerintah Kota Padang justru tidak membuat walikota dan perangkat kerjanya patah semangat. Namun justru menjadikan kritikan sebagai pelecut semangat dalam terus bekerja dan berkarya. “Terjadinya percepatan pembangunan di Kota Padang karena adanya kritikan terutama dari perantau,” ujar Walikota Padang H. Mahyeldi Dt …

Selengkapnya »

Ini Dia Manusia Karet Pemilik Lidah Terpanjang

serambiMINANG.com – Dengan lidahnya yang sangat panjang, seorang wanita yang tinggal di Florida bisa dianggap sebagai salah satu ‘manusia karet’. (Sumber cuplikan video Gerkary Bracho) Liputan6.com, Ocala – Pernah mencoba menjilat siku sendiri? Pasti banyak orang yang tak mampu melakukannya. Tapi hal itu tak menjadi masalah bagi Gerkary Bracho, wanita …

Selengkapnya »

Pemerintah Gaet Korsel Untuk Kembangkan Mobil Berbahan Bakar Gas

serambiMINANG.com – Balai Besar Bahan dan Barang Teknik (B4T) Kementerian Perindustrian, di bawah kepempinan menteri baru Airlangga Hartarto, akan mengembangkan dan memproduksi kendaraan converter kit atau mobil berbahan bakar gas (BBG). Berdasarkan laporan tvOne, Minggu 31 Juli 2016, Kementerian Perindustrian menggaet Korea Institute of Industrial Technology (KITECH) dan perusahaan Korea …

Selengkapnya »

Inilah Bukti Bahwa Ahok Memiliki Karakter Bimbang dan Ragu

serambiMINANG.com – Pengamat politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Siti Zuhro ‎menyebut, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama tidak konsisten. Ini terlihat dari keputusan pria yang karib disapa Ahok itu maju pada Pemilihan Kepala Daerah DKI 2017 melalui jalur partai politik. Menurut Siti, keputusan Ahok tersebut seperti melecehkan pendukungnya. …

Selengkapnya »