Beranda / Surau (Halaman 8)

Surau

Inilah Karya ALLAH SWT Yang Mulia

serambiMINANG.com – Dari Abu Hurairah Radhiyallahu Anhu sesungguhnya Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Salam bersabda: “Selalu wasiatkan kebaikan kepada para wanita. Karena mereka diciptakan dari tulang rusuk, dan bagian yang paling bengkok dari jalinan tulang rusuk ialah tulang rusuk bagian atas. Jika kalian paksa diri untuk meluruskannya, ia akan patah. Tetapi …

Selengkapnya »

Inilah Bidadari Surga Yang Paling Terang

serambiMINANG.com – Makan malamlah bersama Ibumu hingga ia senang. Hal itu lebih aku senangi daripada haji sunah yang kamu kerjakan.” (Al-Hasan bin Amr Rahimahullahu) Hijrah bukan semata keputusan ideologis-teologis, lebih jauh hijrah adalah sebuah keputusan psikologis, terlebih dalam konteks di saat kita dalam posisi seorang anak. Dan hal inilah yang …

Selengkapnya »

Diskriminasi dan Teguran Langsung Dari Tuhan

serambiMINANG.com – Di kota tempat saya tinggal, Berlin, akan di adakan Abgeordnetenhauswahl (pemilihan umum untuk parlemen Negara bagian Berlin) . Pesta Politik ini banyak mengubah wajah Ibu kota dengan berbagai kata-kata pemikat. Ketika saya berjalan menuju kampus misalkan, saya mendapati banyak kata-kata di sepanduk-sepanduk kampanye, baik itu yang berukuran besar …

Selengkapnya »

Apakah Mengonsumsi Darah Yang Menempel Di Daging Haram?

serambiMINANG.com – Ulama sepakat bahwa darah hukumnya haram, tidak boleh dimakan. Allah Taala berfirman, “Sesungguhnya Allah hanya mengharamkan bagimu bangkai, darah, daging babi, dan binatang yang (ketika disembelih) disebut (nama) selain Allah. Tetapi barangsiapa dalam keadaan terpaksa (memakannya) sedang dia tidak menginginkannya dan tidak (pula) melampaui batas, maka tidak ada …

Selengkapnya »

Penting Nya Akidah Untuk Menguatkan Amalan

serambiMINANG.com – Saya sekarang berada di pepohonan bakau, yang salah satu manfaat dari bakau adalah menghentikan atau mengurangi pengikisan batuan oleh air. Sehingga pohon bakau ini fungsinya adalah agar tidak terjadi longsor ataupun banjir yang diakibatkan oleh air tersebut. Begitulah amal ibadah. Amal ibadah semestinya harus senantiasa diberikan pondasi yang …

Selengkapnya »

Inilah 3 Golongan Yang Mengantre Di Depan Pintu Surga

serambiMINANG.com – Dikisahkan, ada tiga orang yang sedang mengantre di depan pintu surga. Mereka adalah ulama, mujahid, dan orang kaya dermawan. Mereka saling mempersilahkan satu sama lain untuk terlebih dahulu masuk ke dalam indahnya surga. Si kaya dermawan dan ulama mempersilakan kepada mujahid untuk masuk surga terlebih dahulu, “Hai tuan, …

Selengkapnya »

Dahsyat Nya Puasa Senin Kamis Dan Puasa Nabi Daud

serambiMINANG.com – “Sesungguhnya di dalam surga ada satu pintu yang disebut dengan ar-Royyan, dimana orang-orang yang puasa akan masuk dihari kiamat nanti melalui pintu tersebut. Tidak ada orang selain mereka yang memasukinya. Dikatakan, Dimana orang-orang yang berpuasa? Maka mereka berdiri dan masuk melalui pintu tersebut. Jika mereka telah masuk, ditutuplah …

Selengkapnya »

Wahai Wanita, Inilah Akhlak para Bidadari Surga

Wahai wanita. Tirulah akhlak bidadari surga. Tahukah anda wahai wanita. Bagaimana akhlak para bidadari surga? Mereka selalu menjaga pandangannya. Merekapun tak pernah disentuh oleh lelaki manusia maupun jin. Sebagaimana dalam surat Arrahman: 56: “Di dalam surga itu ada bidadari-bidadari yang sopan menundukkan pandangannya, tidak pernah disentuh oleh manusia sebelum mereka …

Selengkapnya »

Inilah Keistimewaan Bagi Orang Tua, Yang Meninggal Anaknya Sebelum Baligh

serambiMINANG.COM – Terdapat beberapa dalil yang menunjukkan bahwa Allah memberikan pahala istimewa bagi para orang tua yang anaknya meninggal sebelum baligh. Dengan syarat, orang tua tetap bersabar dan rida kepada keputusan Allah. Dalam hadis dari Abu Musa al-Asyari, Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, “Apabila anak seorang hamba meninggal dunia, …

Selengkapnya »

Jangan Bersedih, Kita Masih Punya ALLAH SWT Untuk Tempat Mengadu

serambiMINANG.com – Ketika tertimpa musibah, ujian, derita, kesedihan dan lainnya yang semakna, seringkali kita berucap sambil mengangkat tangan ke langit: “Yaa Rabbi, aku punya kesedihan besar.” Tidak salah dan bahkan bagus mengadukan masalah langsung kepada Tuhan Yang maha Kuasa. Namun cobalah suatu waktu berucap dengan redaksi berbeda. Katakan pada segala …

Selengkapnya »
Kategori Surau - Page 8 of 21 - Serambi Minang