serambiMINANG.com – Bakso memang menjadi makanan favorit bagi sebagian masyarakat Indonesia. Sehingga wajar jika banyak pedagangnya bertebaran dimana-mana, mulai dari yang menetap di suatu lokasi maupun yang keliling ke desa-desa dan kompleks perumahan. Namun karena tergiur keuntungan yang lebih besar, banyak pedagang nakal dalam membuat baksonya. Daging sapi yang seharusnya …
Selengkapnya »