serambiMINANG.com – Gara-gara iba terhadap petugas kebersihan (ummal), seorang jamaah haji lansia Indonesia hampir tidak dapat kembali ke Indonesia. “Ada satu orang jamaah kloter BTH 01 atas nama Sumiati Lumoh Sarip (64) yang hilang paspornya ketika sedang di Bandara King Abdul Aziz,” ungkap Kadaker Airport Madinah-Jeddah Nurul Badruttamam Makkiy, Minggu (18/09/2016). …
Selengkapnya »177 WNI Gagal Berangkat Haji Melewati Filipina Karena Gunakan Pasport Palsu
serambiMINANG.com – Sindikat diduga bermain agar WNI bisa berangkat dengan paspor Filipina untuk berhaji. 177 WNI kini ditahan pemerintah Filipina, mereka diduga memalsukan paspor memanfaatkan quota haji Filipina. “Itu sindikat, baik orang-orang yang di Filipina maupun yang ada di sini,” beber Menkum HAM Yasonna Laoly di Kemenko Polhukam, Jakarta, Senin …
Selengkapnya »Ternyata Pemilik Paspor Di Stadion Stade De France Adalah Parajurit Suriah Yang Sudah Tewas
serambiMINANG. com – Pemilik pasport yang ditemukan di stadion Stade de France saat aksi penyerangan dan teror di Paris, akhirnya berhasil diidentifikasi kepolisian Perancis. Investigator Perancis mengatakan bahwa identitas pria di paspor tersebut diduga sebagai seorang prajurit Suriah yang telah tewas terbunuh beberapa bulan lalu. Seperti dilansir detik, Rabu (18/11/2015), …
Selengkapnya »