serambiMINANG. com – Rapper kondang Kanada-Somalia, K’naan Warsame, tengah melaksanakan ibadah Haji di Arab Saudi dengan keluarganya. “Berdiri di depan Masjid Al–Nabawi, dengan rumah dan situs pemakaman Nabi Muhammad (SAW) di belakang saya, Madinah adalah sejarah yang ‘hidup’ dan ‘bernafas’, salah satu kota yang paling mempesona di planet ini,” tulis K’naan …
Selengkapnya »